Kapolri Anugerahi Penghargaan kepada Bripka Joko atas Aksi Sosial di Samarinda Ulu

- Penulis

Senin, 9 September 2024 - 20:31 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sultengsatu.com  – Dalam rangkaian kunjungannya ke Polresta Samarinda, Kapolri Jenderal Pol Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si., melakukan kunjungan khusus ke Polsekta Samarinda Ulu, Senin (09/09/2024). Kunjungan tersebut berlangsung mulai pukul 11.15 WITA hingga selesai, dengan agenda utama memberikan penghargaan kepada salah satu personel Polri yang berdedikasi tinggi dalam pelayanan sosial kepada masyarakat.

Kapolri didampingi oleh jajaran Pejabat Utama (PJU) Mabes Polri, Kapolda Kalimantan Timur Irjen Pol. Drs. Nanang Avianto, M.Si., Wakapolda Kaltim Brigjen Pol Dr. M. Sabilul Alif, S.H., S.I.K., M.Si., serta Pejabat Utama Polda Kaltim, Kapolresta Samarinda dan Wakapolresta Samarinda. Hadir pula seluruh personel Polsekta Samarinda Ulu untuk menyambut kunjungan pimpinan tertinggi Polri tersebut.

Baca Juga:  Polres Palopo Gelar Sosialisasi Pencegahan Tindak Pidana Kekerasan Terhadap Anak dan Bullying

Dalam kesempatan itu, Kapolri secara khusus memberikan penghargaan kepada Bripka Joko, personel Polsekta Samarinda Ulu, yang dikenal luas oleh warga sekitar karena kerap membantu masyarakat dalam penggalian kubur. Aksi mulia Bripka Joko ini tidak hanya menunjukkan kepedulian sosial yang tinggi, tetapi juga memperkuat citra positif kepolisian di tengah masyarakat.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Bripka Joko adalah contoh teladan bagi kita semua. Dedikasi beliau dalam membantu masyarakat, khususnya dalam momen-momen sulit seperti pemakaman, adalah bukti nyata bagaimana anggota Polri dapat berperan lebih dari sekadar penegak hukum,” ujar Kapolri dalam sambutannya.

Baca Juga:  Biro SDM Polda Gorontalo Turunkan Tim Psikologi untuk Trauma Healing Korban Longsor di Suwawa Timur

Penghargaan ini diharapkan dapat memotivasi seluruh personel kepolisian, khususnya di jajaran Polsekta Samarinda Ulu, untuk terus berperan aktif dalam membantu masyarakat, baik melalui tugas resmi maupun kegiatan sosial. Kapolri juga menekankan pentingnya kedekatan polisi dengan masyarakat untuk menciptakan rasa aman dan harmonis di wilayah tugas masing-masing.

Humas Polda Kaltim

 

Laporan : Rahmat

Berita Terkait

Bhabinkamtibmas himbau petani waspada
POLRI SIGAP, TANGGAP, DAN HUMANIS: POLSEK BOTUMOITO BERSAMA KORAMIL AMANKAN LOKASI LONGSOR DEMI KESELAMATAN WARGA
Sat Binmas Polres Boalemo Gelar Penyuluhan Kamtibmas untuk Anggota Pramuka Saka Bhayangkara
Giat Sambang / DDS Oleh Bhabinkamtibmas Polsek Paguyaman Polres Boalemo
Wujud Kepedulian Polri Terhadap Warga Terdampak Banjir, Polres Boalemo Gelar Bakti Sosial
Pererat Silaturahmi, Kapolres Bone Bolango Ikuti Pertandingan Sepak Bola Bersama Warga Kabila
Kapolda Sulteng Pimpin Taklimat Akhir Audit Kinerja dan Gelar Operasional, Ini Penekanannya!
Pererat Silaturahmi, Kapolres Bone Bolango Ikuti Pertandingan Sepak Bola Bersama Warga Kabila
Berita ini 0 kali dibaca
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Berita Terkait

Rabu, 11 Juni 2025 - 22:27 WITA

Bhabinkamtibmas himbau petani waspada

Rabu, 11 Juni 2025 - 22:06 WITA

POLRI SIGAP, TANGGAP, DAN HUMANIS: POLSEK BOTUMOITO BERSAMA KORAMIL AMANKAN LOKASI LONGSOR DEMI KESELAMATAN WARGA

Rabu, 11 Juni 2025 - 22:00 WITA

Sat Binmas Polres Boalemo Gelar Penyuluhan Kamtibmas untuk Anggota Pramuka Saka Bhayangkara

Rabu, 11 Juni 2025 - 21:54 WITA

Giat Sambang / DDS Oleh Bhabinkamtibmas Polsek Paguyaman Polres Boalemo

Rabu, 11 Juni 2025 - 21:42 WITA

Pererat Silaturahmi, Kapolres Bone Bolango Ikuti Pertandingan Sepak Bola Bersama Warga Kabila

Rabu, 11 Juni 2025 - 21:01 WITA

Kapolda Sulteng Pimpin Taklimat Akhir Audit Kinerja dan Gelar Operasional, Ini Penekanannya!

Rabu, 11 Juni 2025 - 20:40 WITA

Pererat Silaturahmi, Kapolres Bone Bolango Ikuti Pertandingan Sepak Bola Bersama Warga Kabila

Rabu, 4 Juni 2025 - 07:50 WITA

Kapolda Sulteng Dampingi Wakil Ketua MPR RI Salurkan Bantuan Korban Banjir di Desa Wombo

Berita Terbaru

Hukum & Kriminal

Satresnarkoba Palu Bekuk Pengedar Sabu di Tavanjuka

Rabu, 11 Jun 2025 - 22:34 WITA

Oplus_131072

Nasional

Bhabinkamtibmas himbau petani waspada

Rabu, 11 Jun 2025 - 22:27 WITA

0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x